Proyek ini membutuhkan beberapa perangkat arduino sebagai berikut :
- Arduino Mega 2560 / Equivalent
- NodeMCU ESP8266
- Level shifter 5v -> 3.3v (Optional)
- Breadboard
- DS18B20 Arduino Temperature sensor
- gravity arduino turbidity sensor
- PH-4502C Sensor
- Arduino Analog TDS Sensor
- Pull-up resistor 4k7 untuk sensor DS18B20
Pada tahap berikut belum ada implementasi logging / pemilihan profil (scale up)
Tahap yang terbaru sudah memiliki laman untuk memilih device / toren yang ingin dipantau. Selain itu, sudah ada logging dan analisis sederhana yang disimpulkan dari data keempat sensor
- Install Node.js
- Install Arduino IDE
- Tambahkan Additional Board Manager di Arduino IDE
- Masukkan URL berikut ke dalam Board Manager:
http://arduino.esp8266.com/stable/package_esp8266com_index.json https://dl.espressif.com/dl/package_esp32_index.json
- Masukkan URL berikut ke dalam Board Manager:
- Install Library pada Arduino IDE
- ESP8266WiFi
- PubSubClient
- DallasTemperature
- OneWire
- GravityTDS
- Pasang TX pada Arduino dan RX pada ESP8266
- Koneksi ini diperlukan untuk menerima data serial dari Arduino Mega ke ESP8266 agar data dapat dikirim ke MQTT Broker.
- Clone Repository
- Install Dependency
- Jalankan
npm install
(abaikan jika sudah).
- Jalankan Webserver
- Jalankan perintah:
npm run start